Back To Home

Marketing Gallery CitraGran Cibubur: Jl. Alternatif Cibubur Km4, Cibubur.

Ruang tv merupakan tempat dimana kita bisa menghabiskan waktu untuk bersantai dengan keluarga. Kala kepala sedang pusing, kita dapat merelaksasikan badan kita dengan bersantai di ruangan tv rumah anda . Ruangan ini mampu mempererat wakutu anda dengan keluarga layaknya ruang makan.

Layaknya ruangan yang lain sebaiknya ruangan tv kita hias agar semakin menarik. Semakin menarik ruangan makan akan membuat kita dapat menikmati kegiatan yang kita lakukan. Beriku adalah beberapa ide yang dapat di terapkan agar ruangan tv menjadi lebih menarik.

Kabinet

Salah satu cara yang cukup sering dan efektif dilakukan adalah memberi kabinet di dalam ruang tv. Carilah model kabinet yang dapat menaru ukuran tv anda.  Dengan menggunakan kabinet, ada dapat menaru benda benda pajangan atau buku buku koleksi anda untuk membantu menghias ruangan tersebut. Selain itu kabinet pun dapat membantu anda menyimpan benda benda anda, sehingga anda dapat menghemat tempat yang cukup banyak.

Pigura

Senang mengoleksi foto ? cobalah pajang piguran anda di ruangan tv anda. Pajang lah pada dinding belakang tv anda agar tidak terlihat hampa pada bagian belakang. Dengan cara ini ruang tv anda akan terkesan seperti tempat pameran koleksi anda.

Lukisan

Cobalah taru lukisan anda di belakang tv anda untuk membuat tembok belakang tv menjadi lebih menarik. Tidak hanya membatu memeriahkan suasana ruangan tv anda, dengan cara ini anda dapat memandangin lukisan kesukaan anda kapan pun. Memajang lukisan di ruang tv membantu anda untuk menikmati lukisan anda tanpa di ganggu oleh orang.