Back To Home

Marketing Gallery CitraGran Cibubur: Jl. Alternatif Cibubur Km4, Cibubur.

Bagi anda yang memiliki taman luas, pernakah ada berpikir untuk membuat tempat duduk di taman anda ? membuat tempat dimana anda bisa bersantai menikmati taman, tempat dimana anda bisa berleha-leha, tanpa takut terkena panas ? Jika iya, cobalah anda membuat gazebo di taman anda yang luas.

Gasebo merupaka sebuah gubuk kecil yang digunakan untuk beristirahat. Pada awalnya, gubuk ini digunakan oleh para petani untuk beristirahat dan mengawasi lading pada mereka. Namun dengan bentuknya yang kecil dan mudah dibuat, gasebo pun mulai diaplikasikan sebagai tempat bersantai di taman. Untuk membuat gazebo, bahan yang di gunakan adalah bambu.

Bambu menjadi pilihan karena sifatnya yang lentur, flesksibel dan minim perawatan. Sehingga membuat bamboo menjadi pilihan yang baik untuk menjadi material utama dari gazebo. Sehingga membuat gazebo menjadi memiliki desain yang beragam . Harganya yang terjangkau juga, akan membantu anda menghemat biaya.

Gaya yang dapat diaplikasikan pun cukup beragam, mulai dari yang minimalis hingga yang rumit. Untuk atapnya pun anda dapat menggunakan kain tenda yang tebal untuk membantu memberikan pertahanan terhadap air hujan. Menggunakan gasebo ditaman akan membantu anda untuk menikmati waktu bersantai di taman. Tanpa khawatir terkena panas matahari ataupun hujan.


Gasebo dari bambu juga ikut membantu membuat taman anda terlihat megah. Tidak hanya megah, dengan metrial bambu itu sendiri, memberikan nuasa natural kepada gasebo anda. Sehingga taman tetap terlihat asri walapun ada bangunan buatan manusia di tengahnya.

Gasebo pun dapat anda gunakan sebagai area bermain Bersama anak anda saat waktu luang. Megajak anak bermain ditaman sangat baik untuk tumbuh kembang mereka. Dengan bermain di luar tubuh mereka akan melakukan aktifitas bergerak. Sehingga kesehatan mereka akan tetap terjaga, dari pada bermain di rumah terus terusan.